Prodi Penjaskesrek Melaksanakan Seminar Proposal Penelitian Mahasiswa Angkatan 2021

Selasa 11 Februari 2025 Program Studi Penjaskesrek melaksanakan seminar proposal penelitian mahasiswa yang berjumlah 11 orang. 11 mahasiswa ini merupakan angkatan 2021 yang pertama kali melaksanakan seminar diangkatannya.Kegiatan yang dibuka langsung oleh Kaprodi Penjaskesrek dan dihadiri oleh seluruh dosen program studi penjas merupakan kegiatan rutin […]